Kue Klepon ❤ -
Bunda bisa memasak Kue Klepon ❤ menggunakan 6 bahan dan 4 langkah. Begini caranya.
Bahan-bahan memasak Kue Klepon ❤
- Sediakan 1/2 kg Tepung ketan.
- Siapkan Gula lempeng 2bh.
- Sediakan Pewarna kue (aku pake warna hijau).
- Siapkan Kelapa 1/2 bh (di parut).
- Anda butuh Garam secukupx.
- Siapkan secukupnya Air.
Langkah-langkah memasak Kue Klepon ❤
- Tuang tepung ketan dalam wadah yg telah di siapkan,campur air sedikit demi sedikit beri sedikit pewarna dan uleni sampai adonan mudah di bentuk...
- Gula lempeng di potong kecil2.. Setelah itu ambil sedikit adonan, pipihkan dan taruh gula lempang di tengahnya setelah itu bentuk bola2 adonan. Lakukan hal yang sama sampai adonan habis..
- Rebus air sampai mndidih, setelah itu masukkan adonan bola2 tadi ke dalam rebusan air.. Biarkan sampai adonan mengampung di atas air (tandanya adonan telah matang)😉.
- Kelapa yg telah diparut tadi di beri sedikit garam. Setelah itu angkat adonan tadi dan tuang di parutan kelapa.. Campur kelapa tadi hingga menempel di adonan tadi.. Kue klepon siap di sajikan ❤.
Kue Klepon ❤ - Mudah sekali bukan buat Kue Klepon ❤ ini? Selamat mencoba. Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Cookpad Hari ini